Rabu, 24 Juli 2013

Kecantikan

Kecantikan wanita

mengenal jenis kulit untuk mendapatkan kecantikan alami terutama kecantikan wajah.
Berbicara tentang kecantikan, tentulah tidak akan lepas dari  sosok wanita. Kaum hawa ini sangat peduli sekali dengan hal yang menyangkut kecantikan alami, terutama sekali tentang kecantikan wajah.

Sebenarnya untuk menjaga kecantikan dan kesehatan kulit terutama kulit wajah tidaklah sulit. Asalkan kita mau melakukan perawatan secara rutin dan teratur, semua itu bisa kita capai. Untuk mempertahankan dan menjaga kesehatan kulit tidak harus mengeluarkan biaya yang besar.

Jumat, 19 Juli 2013

Ciri-Ciri Penyakit Diabetes

Ciri-ciri Diabetes Melitus


ciri ciri terkena diabetes atau ciri ciri orang diabetes
Ulasan kita kali ini adalah mengenal ciri-ciri terkena Diabetes atau ciri-ciri orang diabetes. Penyakit ini merupakan penyakit kronis yang dapat memicu berbagai komplikasi, jika tidak segera ditangani dengan tepat dan benar

Penyakit ini tidak ada begitu saja,sebelum didiagnosis menderita diabetes,keadaan tubuh dalam fase normal, lalu meningkat menjadi prediabetes dan akhirnya menderita diabetes. Mari kita kenali ciri -ciri penyakit ini yang bisa kita lihat secara kasat mata.

Ciri-cirinya adalah;

Diabetes Mellitus

Pengertian Diabetes Mellitus



Sebelum kita mengulas apa-apa yang terkait dengan penyakit Diabetes mellitus atau sakit kencing manis, ada baiknya kita mengenal terlebih dahulu apa sih diabetes mellitus itu?

Penyakit diabetes mellitus adalah keadaan kondisi tubuh mengalami gangguan metabolisme penyerapan gula. Hal ini disebabkan karena pankreas tidak bisa memproduksi insulin secara cukup sebagaimana yang dibutuhkan tubuh.

Ini dapat terjadi karena sel-sel yang berfungsi menyerap insulin tidak dapat bekerja secara optimal.Sebagaimana yang kita ketahui bahwa glukosa sangat penting sekali bagi kesehatan,karena merupakan sumber energi utama bagi otot dan tubuh.

Selasa, 16 Juli 2013

Diabetes

Penyakit diabetes mellitus


Adalah suatu fakta yang sangat mengejutkan ,bahwa setiap manusia menderita penyakit degeneratif. Diabetes mellitus atau diabetes melitus adalah satu diantara penyakit degeneratif yang sangat perlu untuk kita waspadai.

Karena diperkirakan sekitar 350 juta orang diseluruh dunia mengidap penyakit ini.Dari tahun ke tahun  jumlah ini akan terus bertambah.Dan lebih memprihatinkan lagi,80% kematian akibat penyakit ini terjadi di negara miskin dan berkembang.

Melalui web yang sederhana ini insya allah  kita akan membahas penyakit diabetes, yang biasanya lebih dikenal dengan penyakit kencing manis,mulai dari pengertian,gejala, penyebab, pantangan sampai cara mengatasinya secara medis holistik.Mudah mudahan ulasan penyakit yang disebabkan karena tingginya kadar gula dalam darah ,bisa membantu masyarakat Indonesia dalam mereka mencari tahu solusi untuk bisa mengatasi penyakit ini.

Penyakit kencing manis atau diabetes mellitus bisa  berakibat vatal apabila tidak ditangani  dan diatasi dengan benar dan tepat.Tidak sedikit penderita kencing manis ini mengalami komplikasi akibat keterlambatan dan ketidak tepatan dalam menangani penyakit ini.

Meskipun penyakit ini tergolong penyakit yang sulit untuk disembuhkan dan cukup mematikan,tapi penyakit ini Insyaallah masih bisa diatasi,sehingga  penderitanya pun masih bisa menjalani hidup dengan normal.Bahkan dalam beberapa kasus penyakit ini bisa diobati hingga sembuh.Namun demikian kelalaian dan ketdak tepatan dalam menangani penyakit ini bisa berakibat vatal.

Penyakit  kencing manis bukanlah penyakit yang tidak bisa diatasi.Banyak cara dan jalan yang bisa ditempuh untuk bisa terhindar dan mengatasi   penyakit yang  cukup bahkan mematikan ini.

Anda bisa mengikuti ulasan ulasan tambahan dari penyakit diabetes ini .Mudah mudahan dapat bermanfaat,terutama bagi anda yang sedang mencari solusi aman untuk dapat terhindar bahkan solusi aman  dan alamiah  didalam mengatasi penyakit ini.

ikuti juga ulasan ulasan pada menu dibawah ini;

Jumat, 05 Juli 2013

Propolis

Tentang  propolis

Sekilas pengertian propolis yaitu Propolis adalah suatu zat yang dihasilkan oleh lebah
Tentang sekilas pengertian propolis untuk pengobatan dan pencegahaan
madu,yang dikumpulkan  dari pucuk daun-daun muda untuk kemudian dicampur dengan enzim tertentu dari dalam tubuhnya, yang berfungsi untuk menambal dan mensterilkan sarang

Tidaklah berlebihan jika para pakar kesehatan menyatakan ,bahwa propolis adalah sebuah produk supleman yang bisa menyembuhkan berbagai penyakit?Belum percaya atau bahkan tidak percaya?

Mungkin setelah membaca artikel ini ,anda akan percaya,karena mengetahui kehebatannya dalam mengatasi gangguan penyakit baik yang ditimbulkan oleh virus dan bakteri maupun dari keturunan .

Hal tersebut akan menjadi mungkin  karena di dalamnya mengandung  berbagai jenis mineral,vitamin,16 macam amino,dan bioflavonoids.Semua elemen yang ada tersebut sangat diperlukan tubuh dalam rangka perbaikan sel,pertumbuhan dan penyembuhan penyakit.